Misalkan bila anda menyukai dan ahli dalam pembukuan. Maka anda akan dapat mejadi seorang accounting lepas. Atau bila keahlian anda adalah dalam mendesain anda dapat menjadi pen desain bagi banyak konveksi lainnya yang kurang dalam keahlian itu. Jadi, janganlah paksakan diri anda bila anda tidak memiliki keahlian ataupun kesukaan apapun di bidang konveksi.
Tujuan dalam memulai bisnis konveksi tentu saja adalah untuk menambah jumlah penghasilan anda. Sehingga salah satu jalan yang menyemangati anda adalah dengan menelusuri pengeluaran anda. Dengan begitu anda akan tahu seberapa besar uang yang harus anda putar saat menggeluti bisnis konveksi.
Selain itu, anda juga dapat memperhatikan kemanakah selama ini uang anda pergi. Mayoritas dibelanjakan untuk apa? Dari situ anda akan mengetahui bisnis apa yang cocok untuk anda. Deteksilah pengeluaran terbesar anda, jika dia adalah belanja pakaian bayi, maka itulah bisnis yang cocok untuk anda. Bila dia adalah celana dalam, maka konveksi celana dalamlah yang sesuai dengan diri anda.
0 comments
silahkan tuliskan komentar anda